Nama-nama pemain sinetron Magic Tasbih dibintangi Michelle Ziudith dan Jeff Smith



Sinetron Magic Tasbih akan segera tayang di SCTV. Sinetron ini merupakan sinetron miniseries produksi Starvision plus. Sinetron ini akan dibintangi oleh Michelle Ziudith, Jeff Smith, Bryan Andrew, Puspa Ritchwary, Bobby Rizky, Mischa Fortuna dll.

Michelle Ziudith  menjadi pemeran utama di sinetron ini menjadi pemeran Mila. Mila seorang gadis yang suka mencuri. Mila ini kemudian terpaksa harus menyamar menjadi Nurul dan tinggal di pesantren.

Michelle Ziudith



Michelle Ziudith
Jeff Smith



Sinetron Magic Tasbih berkisah tentang Mila seorang gadis pencuri. Mila mencuri gelang tasbih yang ternyata memiliki kekuatan ajaib. Ketika dikejar-kejar warga, Mila menyelamatkan diri masuk ke pesantren. Di pesantren, Mila dikira gadis bernama Nurul. Mila menyamar menjadi Nurul di pesantren tersebut dan terpaksa terus berpura-pura menjadi Nurul. Selain harus menyamar menjadi santriwati yang alim tiba-tiba kejadian aneh menimpa Mila. Tasbih yang dicuri Mila ternyata bisa membuatnya melihat arwah penasaran. 

Nama-nama pemain sinetron Magic Tasbih
Michelle Ziudith
Jeff Smith
Bryan Andrew
Puspa Ritchwary
Bobby Rizky
Mischa Fortuna
Boah Sartika
Iqbal Pakula
Renny Novita
Dede Satria
Raditz Kazama
dll

Sinetron Magic Tasbih ini akan segera tayang di SCTV. Untuk nama lengkap dan jadwal tayang, kita tunggu update selanjutnya.


0 Response to "Nama-nama pemain sinetron Magic Tasbih dibintangi Michelle Ziudith dan Jeff Smith"

Post a Comment