Friday, February 8, 2019
sinetron Tamu tak Diundang RCTI
Foto dan biodata pemain Sinetron Tamu Tak Diundang RCTI
Sinetron Tamu Tak Diundang sudah tayang di RCTI mulai 6 Februari 2019. Sinetron Tamu Tak Diundang merupakan produksi MNC Pictures dan disutradarai oleh IIP S Hanan. Sinetron ini berkisah tentang kisah keluarga Aminah dan Pak Rizal dan anak-anaknya Andri, Indra dan Indri. Mereka akan kedatangan keluarga baru yaitu bayi dari Pak Rizal dan Aminah.
Supaya lebih mengenal siapa pemerannya, berikut Foto dan biodata pemain Sinetron Tamu Tak Diundang :
Foto Epy Kusnandar sebagai pemeran Pak Rizal
Pak Rizal , kepala keluarga yang sangat sayang dan perhatian terhadap keluarganya. Pak Rizal tidak begitu terkenal di kampungnya tetapi tiba-tiba Pak Rizal mendadak menjadi idaman para pasutri.
Biodata Epy Kusnandar
Nama: Eppi Kusnandar
Tempat tanggal lahir: Garut, 1 Mei 1964
Agama: Islam
Isteri: Karina Ranau
Anak: Quentina Qepy Kusnandar
instagram.com/epy_kusnandar
Foto Lydia Kandou sebagai bu pemeran Aminah/ isteri Rizal
Aminah , istri dari Pak Rizal yang bawel tapi sangat cinta sama Pak Rizal dan selalu belain Rizal ketika di omelin Mak Ipah. Mpo Minah yang kaget ketika dia mengetahui hamil padahal umurnya sudah tua.
Biodata Lydia Kandou
Nama: Lydia Ruth Elizabeth Kandou
Tempat tanggal lahir: Jakarta, 21 Februari 1963
Agama: Kristen
Orang tua: Rei Petrus Kandou dan Maria Jacoba Petronella Giezekamp
Anak: Hanna Natasya Maria, Kenang Kana, Naysila Nafulany, Nathana Ghaza
instagram.com/lydiakandou_
Foto Arya Saloka sebagai pemeran Andri
Andri merupakan anak sulung sedang mempersiapkan pernikahannya dengan Selvi. Andri sudah mulai bekerja.
Biodata Arya Saloka
Nama: Arya Saloka Yudha
Tempat tanggal lahir: Denpasar, 27 Juni 1991
Agama: Islam
Isteri: Puteri Anne
Akun Twitter: @arya_saloka
instagram.com/arya.saloka
Foto Bhisma Wijaya Mulia sebagai pemeran Indra
Indra merupakan anak kedua dari Rizal dan Aminah. Indra masih kuliah tapi agak berandalan. Indra punya grup band musik.
Biodata Bhisma Wijaya
Nama: Bhisma Wijaya Mulia
Agama: Islam
Akun twitter: @bhismawijaya
instagram.com/bhismawijayamulia
Foto Nabila Bintang Adelia sebagai pemeran Indri
Indri, anak bungsu dari Pak Rizal yang sangat manja dan sering berantem dengan Indra. Indri si bungsu maasih duduk di bangku SMA. Indri tidak terima Ibunya hamil lagi karena takut merasa dibagi kasih sayang.
Biodata Nabila Bintang
Nama Lahir : Nabila Bintang Adelia
Tanggal Lahir : 28 Mei 2003
Agama : Islam
Nama Ibu : Nova
Akun Twitter : @Nabiladelia_17
instagram.com/nabilabintangadelia
Foto Faradina sebagai pemeran Selvi
Selvi, anak dari Muhidin. Selvi suka sama Andri.
Biodata Faradina
Nama: Faradina Tika
Tanggal lahir: 28 November 1992
Agama: Islam
Akun twitter.com: @faradina_tk
instagram.com/faradinatk
Foto Rina Hasyim sebagai pemeran Mak Ipah/ Oma
Mak Ipah ini neneknya Andri, Indra dan Indri. Mak Ipah punya usaha kontrakan.
Biodata Rina Hasyim
Nama: Rineke Antoinette Hassim
Tempat tanggal lahir: Makassar, 22 April 1947
Foto Johan Jehan sebagai pemeran pak Muhidin
Pak Muhidin merupakan ayahnya Selvi. Muhidin tidak ingin kalah perkasa dengan Pak Rizal.
Johan Jehan
Nama: Saflinar Djohan
Foto Ranty Purnamasari sebagai pemeran Bu Nunik
Bu Nunik merupakan isterinya Pak Muhidin.
Biodata Ranty Purnamasari
Nama: Rifriayanti Purnamasari
Tempat tanggal lahir: Bangka Belitung, 15 September 1972
Agama: Islam
Suami: Krisnawan Poerawinata
Anak: Celica Krisanti
instagram.com/irantypurnamasari
Foto Aulia Sarah sebagai pemeran Puput
Puput merupakan istrinya Aji. Puput ingin sekali memiliki anak.
Biodata Aulia Sarah
Nama: Aulia Sarah
Tempat tanggal lahir: Jakarta, 6 Juli 1991
instagram.com/owliasarah
Foto Panji Saputra sebagai pemeran Aji
Aji merupakan atasan Pak Rizal. Aji sudah lama menikah dengan Puput namun tak kunjung dikarunai keturunan.
Biodata Panji Saputra
Nama: Panji Saputra
Tempat tanggal lahir: Jakarta, 16 September 1981
Isteri: Nathalia Hutasoit
Anak: Zhafakalfani Davanka Saputra
instagram.com/panjiasaputra
Foto Shinta Putri sebagai pemeran Tina
Tina ini tukang kredit yang suka gossip.
Biodata Shinta Putri
Nama: Shinta Putri
Tanggal lahir: 10 Februari 1984
instagram.com/shinta.putri_sp/
Foto Lenny Charlotte sebagai Mak Enok neneknya Selvi
Mak Enok merupakan Neneknya Selvi
Biodata Lenny Charlotte
Nama: Lenny Charlotte
Tempat tanggal lahir : Jakarta, 29 September 1959
instagram.com/charlottelenny/
Foto Adi Dharma Wijaya sebagai Yoyo
Yoyo merupakan Hansip
Nama: Adi Dharma Wijaya
Agama: Islam
Akun Twitter: @AdiDharmaWijaya
instagram.com/adidharmawijaya
Foto Mutiara Jasmine sebagai pemeran Mira
Teman sekolah Indri
Nama: Mutiara Jasmine
instagram.com/mutiiarajasmine
Foto Prita sebagai pemeran Dessy
Teman sekolah Indri
Nama: Prita
instagram.com/pritata55_
Foto Daniel Szenduk sebagai Guntur
Guntur jadi anak angkat Puput dan Aji.
Nama: Daniel Szenduk
instagram.com/daniel_szenduk
Nama pemain sinetron Tamu Tak Diundang lainnya:
Mariana Putri
Nadya Indry
Delia Alena
Annisa Hasim Segeir sebagai pemeran Kelly
Mastur sebagai pemeran Kicit
dll
Sinetron Drama komedi Tamu Tak Diundang bisa disaksikan mulai 6 Februari 2019 di RCTI.
0 Response to "Foto dan biodata pemain Sinetron Tamu Tak Diundang RCTI"
Post a Comment